Jumat, 09 November 2018

berharap banyak dari luis milla. tetapi malah bima sakti yang dikorbankan

piala aff 2018 saat ini tidak di lihat sebagai sesuatu yang wah oleh para pencita sepak bola di indonesia. indonesia pada gelaran tahun 2016 berhasil masuk ke  babak final setelah sempat tidak diunggulkan dengan kalah dari thailand di pertandingan pertama. untuk itu publik berharap agar pemainan sepak bola indonesia akan terus meningkatkan. karena indonesia adalah banyak bakat-bakat sepak bola yang ada.

keputusan dari para klub anggota dari pssi yang salah karena mereka menilai pak edy akan tegas dalam memilih ketuanya. apa yang di lakukan oleh pak edi tidak salah karena di dalam peraturannya tidak ada yang melarang bahwa pak edi akan maju dalam pemilihan gurbernur sumatera utara. oleh karean itu warganet walaupun demo untuk menurunkan pak edy . hal itu tidak akan bisa dilakukan karena para supporter tugasnya adalah untuk mendukung teamnas indonesia ketika bertandaing.

bima sakti yang menjadi asistent pelatih timnas luis milla pada tahun 2017 . tetapi bima sakti tidak bisa meneruskan apa yang akan di lakukan oleh luis milla ketika dalam keadaan yang tidak bisa di tembus oleh permainan indonesia ketika menghadapi singapura.

taktik yang dilakukan oleh fandy ahmad adalah menumpuk pemain di tengah. tetapi hal itu di response oleh bima sakti dengan melakukan umpan longpass. sayang sekali umpan-umpan jauh dari para pemain indonesia bukan merupakan umpan trobosan. tetapi umpan yang dikenai oleh pemain lain . sehingga kontrol yang tidak sempurna dari para pemain itu ketika menerima bola menjadikan pemain dari singapura dengan muda dapat mematahkan serangan yang dilakukan oleh timnas indonesia.

umpan terobosan danpemain singapura akhirnya berhasil membobol gawang indonesia. singapura yang berhasil dikalahkan pada pertemuan 2012 dan juga 2016 akhirnya berhasil mengalahkan kita. secara skill kita memang diatas pemain singapura. hanya soal taktik saja. indonesia tidak bisa melakukan aksi individu untuk sekedar mengobrak -abrik pertahanan dari pemain singapura.






0 komentar:

Posting Komentar